Auto Run adalah fasilitas dari windows untuk membuka secara otomatis removable disk tanpa mengklik dua kali.tapi ini amat sangat berbahaya bila drive yang kita masukkan ada virusnya.karena virus akan mengeksekusi dirinya memanfaatkan Auto Run ini,yang kemudian menyebar ke komputer kita.baiknya,fungsi auto run ini kita matikan saja untuk mencegah masuknya virus.dalam hal apapun mencegah itu tetap lebih baik daripada mengobati.Hho~ untuk mendisable auto run langkahnya sbb:
. click : start >> run
. ketikkan "gpedit.msc" ( tanpa petik )
. user configuration
. administrative templates >> system
. kemudian panel kanan => "turn off auto play" disett menjadi "enabled"
selesai...